Sunday, January 01, 2012

Pengikut Syiah Takut Kembali ke Rumah

Liputan6.com - Para pengikut aliran Syiah masih mengungsi di kantor Kecamatan Omben, Sampang, Madura, Jawa Timur, Jumat (30/12). Mereka tidak berani pulang setelah adanya aksi pembakaran tiga rumah dan pondok pengikut Syiah di Karanggayam, Sampang, Kamis kemarin.

Hingga saat ini, aparat keamanan masih bersiaga di sekitar lokasi kejadian. Langkah ini bertujuan mengantisipasi serangan balik massa Syiah.

Inti masalah berawal dari selisih paham tata cara beribadah antara Kyai Rois, yang didukung warga setempat, dengan adik Ustaz Tajul Muluk, penganut Syiah. Konflik pun memanas hingga berujung anarkis. Video

No comments:

Post a Comment